Menjalankan IM Control Di Camfrog Bot Linux



Salam

Ok gan ,

Menanggapi pertanyaan dari Goodsfrog tentang cara setting IM control pada Camfrog bot di linux yang ada pada Reqwest area

langgsung aja

Pertama tama masuk pada folder /etc/camfrogbot.d/bot/

Kemudian buat file baru dengan nama  " imctl_owners.dbu " dan diisi dengan ID Camfrog anda

Kemudian pada file " imcontrol.conf " di baris paling bawah rubah menjadi

" Owners_file_path=/etc/camfrogbot.d/bot/imctl_owners.dbu "

Setelah itu restart bot anda dan Coba Control lewat IM 

Untuk Setingan Messengger Bisa Melalui IM Control :)
Terima kasih telah berkunjung, jika ada salah kata mohon di maafkan

Jika Membutuhkan Password, Passwordnya adalah : sifile.com

Terima Kasih Telah Berkunjung

Judul: Menjalankan IM Control Di Camfrog Bot Linux
Diterbitkan Oleh : NoMut - Admin www.sifile.com



CATATAN !

Jika mengutip harap berikan link DOFOLLOW
yang menuju pada artikel " Menjalankan IM Control Di Camfrog Bot Linux " ini.
Sesama blogger pasti mengerti cara menghargai bloger lain.
Terima kasih atas perhatian anda

4 Komentar:

GoodsFrog mengatakan...

okeh om, makasih tutorialnya sangat berguna. sekarang saya sudah paham caranya

Unknown mengatakan...

Sama-Sama :)

Terima kasih telah berkunjung ya

ZULFIANTO mengatakan...

You must be in the bot owner list to execute a command!

Masih ga bisa om :(

ORC4 mengatakan...

masih ga bisa nih.. aduhhh

Posting Komentar

Copyright © Gratis Download File
www.SiFile.com